Mungkin, kehilangan banyak semangat hidup bisa membuat cemas hilang juga. Sudah habis diriku diambil kesedihan, sehingga cemas tak punya tempat lagi.
Akhir-akhir ini, aku jarang merasa cemas dengan hal-hal yang dulu sering kucemasin. Misal, pulang malem dan naik angkot sendiri, atau dibonceng naik motor sama driver gojek, naik pesawat, hape mati pas lagi diluar rumah. Beberapa saat ini, aku tidak begitu atau bahkan sama sekali tidak cemas saat dihadapkan dengan kondisi-kondisi diatas.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
How do you write a love letter to a place? To a time? To bittersweetness?
-
Jadi, setelah email pengumuman principal candidate kemaren, ada beberapa e-mail susulan. Aku bahagia nya cuma sehari aja kemaren, besokny...
-
Akhirnya hari ini kami diskusi sama salah satu pegawai SOCI. Gak tanggung-tanggung, kami diskusi sama Manajer Logistik. Ibu Suryati Moelj...
-
I don't remember how I fell in love with you, I just remember seeing your face and your smile, realizing how much it was going to hurt...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar